Database atau basis data adalah kumpulan informasi yang terstruktur dan tergorganisir, biasanya disimpan secara elektronik dalam sistem komputer. Database dikendalikan oleh perangkat lunak berupa sistem manajemen database.
WordPress menggunakan sistem manajemen database MySQL atau MariaDB untuk menyimpan informasi.